Modifikasi Mobil Bekas Pakai Velg HSR Wheel Agar Lebih Kece

Modifikasi Mobil Bekas

Modifikasi Mobil Beka s- Kamu ingin membeli mobil namun belum memiliki banyak uang untuk membeli mobil yang baru? Tenang saja kamu bisa membeli mobil bekas dengan harga yang lebih murah daripada mobil baru.

Sekarang kamu tidak perlu khawatir jika tampilan mobil bekasmu kalah saing dengan mobil yang baru. Karena kamu bisa mengubah tampilan mobil bekasmu mirip mobil baru pakai velg HSR Wheel. Dengan kamu mengubah tampilan mobil menggunakan velg HSR Wheel maka akan membuat mobilmu terlihat lebih powerful dari sebelumnya. Namun sebelum kamu mengubah tampilan mobil bekas, kamu juga harus memperhatikan performa mobil bekasmu. Jangan sampai setelah kamu modifikasi mobil bekasmu, performanya menjadi turun.

Baca Juga: Modifikasi Mobil BMW Agar Terlihat Lebih Keren

Kenapa Harus Menggunakan Velg HSR Wheel?

HSR Wheel merupakan toko velg nomor 1 di Indonesia yang telah mendapatkan sertifikat internasional dan berstandar SNI, JWL, dan VIA. Produk HSR Wheel telah digunakan oleh jutaan pengendara mobil di Indonesia dari berbagai kalangan artis, komedian, pembalap nasional, maupun drifter profesional. Toko HSR Wheel telah tersebar di berbagai kota yang ada di Indonesia. HSR Wheel menyediakan 1000 lebih varian model velg. Jadi, kamu tidak perlu takut ketinggalan model velg terbaru. Teruntuk kamu yang ingin mengubah tampilan mobil second agar terlihat seperti mobil baru. Berikut ini tipsnya!

Cara Modifikasi Mobil Second

Untuk modifikasi mobil bekas menjadi mobil baru memang membutuhkan banyak biaya. Namun kamu bisa menghemat biayanya dengan cara kamu melakukan modifikasi ringan, seperti mengganti velg mobil, bodi mobil, maupun audio mobil. Berikut tips mengubah tampilan mobil bekas agar terlihat lebih kece:

1. Tentukan Tema

Sebelum melakukan modifikasi mobil, kamu harus menentukan konsepna terlebih dahulu. Tujuannya agar selaras dan lebih terarah. Kamu bisa menggunakan konsep racing, retro, sporty, modern, elegan, atau JDM. Jika kamu memilih konsep racing maka kamu bisa menambahkan garis dan angka di body luar. Selain itu, konsep ini bisa kamu terapkan untuk modifikasi tampilan eksterior maupun interior.

2. Modifikasi Bodi Mobil

Setelah kamu menentukan tema modifikasi mobil. Langkah selanjutnya adalah kamu bisa mengubah bodi mobil dengan menambahkan aksesoris mobil dibagian depan, belakang, maupun samping.

Kamu bisa menambahkan bumper mobil di bagian belakang, side skirt, hingga wide body mobil agar tampilan mobil bekasmu lebih terlihat kece daripada sebelumnya. Kamu juga bisa menambahkan stiker pada bodi mobil.

3. Mengubah Velg Mobil

Bagi kamu yang ingin mobil bekasmu terlihat lebih kece maka kamu bisa mengubah tampilan velg mobil bekasmu. Apabila mobil bekasmu memiliki ukuran velg standar ring 15 maka kamu bisa mengubahnya menjadi ukuran velg ring 17. Jika mobil bekasmu merupakan mobil Innova dengan ring 15 maka kamu bisa menggantinya ke velg HSR ZICO 1317 FC Ring 15 dengan warna Matte Black Red Lip, velg HSR ZICO 1317 Ring 15 warna titan gold, dan velg HSR HYURA BOROKO 02 Ring 16. Bahkan jika kamu ingin memaksimalkan ukuran velg maka kamu bisa menggantinya dengan velg HSR VEREZZO RING 17 dengan warna Semi Matte Black Machine Face. Dengan kamu mengubah tampilan velg mobil bekasmu dengan menggunakan velg HSR Wheel maka mobil bekasmu akan lebih terlihat kece dari sebelumnya. Namun jika kamu belum mampu membeli velg yang baru maka kamu bisa membeli velg bekas HSR Wheel yang di jual di Bursa Velg Second.

Kamu bisa membeli velg HSR di marketplace ataupun toko terdekat di kotamu.

Baca Juga: Modifikasi Mobil Innova, Wajah Lexus Mata Fortuner

HSR Wheel

Brand velg mobil asli Indonesia yang berdiri sejak tahun 2013. Tujuan berdirinya HSR Wheel adalah untuk memenuhi kebutuhan para penggemar modifikasi mobil yang menginginkan velg kualitas terbaik dengan harga relatif terjangkau.

Artikel yang Direkomendasikan